Senin, 06 April 2015

LENTERA KEHIDUPAN


Hanya bila kamu membuka hati
Merasakan semua sayang dihari ini
Engkau hanya tergantung
Pada nasibmu dihari nanti

Satu cahaya berjuta jiwa
Pemberi kehidupan didunia
Pernah sadarkan engkau
Untuk itu semua

KeAgunganya membelah dunia
Pengatur kehidupan kita
Cahaya tak kasap Dipandang sebelah mata
Cahaya lentera yang kau bandingkan dengannya

Tertepi bila kau mengerti
Mengerti arti kehidupan ini
Hanya bersandar sementara
Terlarut amat lama diakhirat lama

Karya : Anisa Fissilmi

Sumber : http://www.kumpulan-puisi.com/

0 komentar:

Posting Komentar